0
BERANDA POLITIK FOCUS PEMERINTAHAN PEMBANGUNAN HUKRIM
JAMBI PERWAKILAN DAERAH
REDAKSI SJB PEDOMAN MEDIA SIBER ADMIN
BERITA UTAMA
#bupati-batang-hari-koordinasi-bersama-dirjen-guru-dan-tenaga-kependidikan-kemendikbud-ristek......... #fasha-berikan-kiat-bersaing-di-dunia-kerja......... #polda-jambi-ungkap-puluhan-sepeda-motor-hasil-curian-lintas-provinsi......... #bulan-promosi-daerah-jambi,-tim-kesenian-batang-hari-berhasil-memukau-para-duta-besar-negara-sahabat......... #wabup-bakhtiar-promosikan-kabupaten-batang-hari-pada-beberapa-duta-besar-negara-sahabat.......... #wujudkan-advokat-profesional,-dpd-kai-jambi-gelar-ukdpa......... #meriahkan-hut-ri-ke-78,-warga-rt-24-kota-jambi-gelar-berbagai-perlombaan.......... #presiden-jokowi-pimpin-upacara-peringatan-detik-detik-proklamasi-hut-ke-78-ri......... #perayaan-hut-kemerdekaan-ri-ke-78-di-pasar-siulak-gedang-kecamatan-siulak-kerinci-cukup-antusias......... #hut-ri-ptpn-vi-gelar-lomba-antar-karyawan.........
FOCUS,PENDIDIKAN

Guru Diminta Galakkan Gerakan Literasi Sekolah (GLS)


11 October 2019

Hasil Dalam Menggalakkan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) Ruangan Disulap Menjadi Indah

BATANG HARI, SJBNews - Guna meningkatkan peran serta guru dalam bidang pendidikan. Saat ini sejumlah sekolah sudah mulai berbenah diri dalam merubah image suasana belajar di kelas. Maka guru diminta untuk proaktif dalam menggalakkan Gerakan Literasi Sekolah (GLS). Demikian disampaikan salah seorang pengawas sekolah tingkat Dasar Abdul Muin ke sjbnews.

Lanjutnya, "melalui serangkaian pertemuan baik antar guru maupun dalam kegiatan K3S kepala sekolah sekaligus sebagai pengawas sering menghimbau dan menyerukan agar pihak sekolah melalui guru dan siswanya untuk menggalakkan GLS. Salah satunya berupa kegiatan merubah ruang belajar  menjadi nyaman, aman dan indah dipandang mata, yaitu membuat tempat pojok baca bagi siswa. " katanya.

"Jika sekolah atau ruang kelas tempat belajar yang menyenangkan bagi guru dan siswa, yakinlah prestasi akan menyertai." Tambahnya. (Ian)